Senin, 25 Oktober 2010

Bapak presiden, tolong tandatangani iPad saya

Sehari setelah President Barack Obama bertemu pencipta iPad dan CEO Apple, Steve Jobs. Beliau hadir pada kampanye pemilu kongres Partai Demokrat di University of Washington.


Di kerumunan kampanye tersebut terlihat seorang pendukung Partai Demokrat bernama Sylvester Cann, meminta presiden untuk menandatangani iPad nya. Sementara para pendukung lain menyerahkan pena dan kertas atau hanya meminta jabat tangan presiden. Sylvester Cann mengulurkan iPad nya yang sudah bertuliskan "Bapak Presiden, tolong tandatangani iPad saya".

Melihat itu, seorang pengawal presiden menggeleng dan menolaknya. Tapi presiden tersenyum dan melangkah mendekat, menyentuh ujung jarinya ke layar dan memberikan tandatangan nya. "Ini pertama kali iPad menerima tanda tangan presiden," tambahnya.

Pada mulanya, tindakan Cann yang mengulurkan iPad nya sangat menimbulkan rasa curiga bagi para pengawal presiden, namun setelah president menyetujui untuk datang mendekat dan memberikan tanda tangannya, sangat terlihat keren. Sylvester Cann yang juga merupakan anggota pembantu legislatif bagi kongres Partai Demokrat memberikan pujian kepada presiden sebagai "laki-laki berteknologi

Blog Archive

 

Pasang Iklan..? Hubungi Kami
Posisi dan Jenis Bebas